Prabowo, Hengky (2022) Hubungan antara Body Image dengan Self-Esteem pada Pria Dewasa Awal;. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
Preview |
Text
File 3. Fulltext (2) (1) (1).pdf Download (797kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara body image
dengan self-esteem pada pria dewasa awal. Menurut Cash (2004) body image
merupakan pandangan individu berupa persepsi terhadap bentuk dan berat
tubuhnya. Sedangkan self-esteem merupakan bagian dari evaluasi diri terhadap
konsep diri, termasuk penilaian individu secara keseluruhan terhdap diri sendiri
(Papalia dan Martorell, 2014). Sampel pada penelitian ini adalah pria dewasa
awal dengan jumlah 194 subyek dengan menggunakan metode convenience
sampling. Proses pengolahan data pada penelitian ini menggunakan korelasi
Spearman, dengan hasil n(194) = 0,426, p/sig = 0,000 dan nilai p lebih kecil dari
0,01. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan
positif antara body image dengan self-esteem pada pria dewasa awal, hal
tersebut menunjukkan bahwa semakin positif body image maka semakin positif
juga self-esteem pada individu.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Body Image, Self-Esteem, Pria Dewasa Awal |
| Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Psikologi |
| Divisions: | Fakultas Psikologi > Psikologi |
| Depositing User: | Admin Fakultas Psikologi |
| Date Deposited: | 25 May 2022 03:42 |
| Last Modified: | 25 May 2022 03:42 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/35447 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
