Perbawa, Nidya Kameswari (2025) Tanggung Jawab Notaris Dalam Pemalsuan Akta Autentik (Studi Kasus Putusan Nomor 35/Pid/2020/Pt Dps). Masters thesis, Universitas Tarumanagara.
|
Text
Halaman depan_Nidya Kameswari Perbawa_217231060.pdf Download (971kB) |
|
|
Text
Bab isi_Nidya Kameswari Perbawa_217231060.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
|
|
Text
Daftar pustaka_Nidya Kameswari Perbawa_217231060.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
|
Text
Lampiran_Nidya Kameswari Perbawa_217231060.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Notaris merupakan pejabat umum yang memiliki wewenang dalam pembuatan akta autentik yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 tentang Jabatan Notaris (UUJN). Pembuatan akta autentik erat kaitannya dengan keabsahan surat yang dimiliki oleh para pihak dalam melakukan perjanjian. Salah satu tindak pidana yang dapat dilakukan yaitu pemalsuan surat. Tindak pidana pemalsuan surat pada akta autentik yang dibuat oleh Notaris haru memenuhi unsur subyektif dan obyektif. Unsur subyektif melihat dari adanya perbuatan Notaris yang berperan aktif dan menampikan mekanisme dalam pembuatan akta autentik sehingga menimbulkan substansi akta tersebut menjadi palsu atau tidak benar. Unsur obyektif dari perbuatan Notaris dilihat dari adanya sifat melanggar hukum yang tertuang dalam KUHP serta kualitas dari pelaku ini dapat dilihat dari adanya kewenangan atau jabatan serta perbuatan tersebut dengan keadaan sadar dan tanpa terpaksa hal tersebut dapat dilihat dari adanya suatu permufakatan jahat (samenspanning). Sehingga pada putusan Nomor 35/Pid/PT DPS/2020 Terdakwa selaku Notaris dinyatakan terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana permufakatan jahat memalsukan akta autentik.
| Item Type: | Thesis (Masters) |
|---|---|
| Additional Information: | Pembimbing : Dr. Kt. Sukewati Lanang P Perbawa, S.H., M.Hum. |
| Uncontrolled Keywords: | Tanggung Jawab, Pemalsuan, Akta Autentik |
| Subjects: | Tesis Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Hukum |
| Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
| Depositing User: | FH Perpus |
| Date Deposited: | 15 Dec 2025 03:37 |
| Last Modified: | 15 Dec 2025 03:37 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/48394 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
