Yudhistira, Dhiwatsani (2024) Lelang Objek Jaminan Tanpa Adanya Pemberitahuan Berdasarkan (Putusan Nomor 76/Pdt.G/2022/PN.Tlg). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
|
Text
Halaman Depan_Dhiwatsani Yudhistira_205200119.pdf Download (259kB) |
|
|
Text
Bab isi_Dhiwatsani Yudhistira_205200119.pdf Restricted to Registered users only Download (544kB) |
|
|
Text
Daftar Pustaka_Dhiwatsani Yudhistira_205200119.pdf Download (120kB) |
|
|
Text
Lampiran_Dhiwatsani Yudhistira_205200119.pdf Restricted to Registered users only Download (836kB) |
Abstract
Menurut peraturan hukum yang berlaku, penyelesaian hutang atau kredit macet karena debitur cidera janji atau wanprestasi adalah melakukan eksekusi lelang atau menjual benda yang menjadi jaminan hutang atau disebut sebagai objek jaminan. Pasal 1155 KUHPerdata menegaskan dan menyatakan bahwa penjualan benda yang merupakan objek gadai harus dilakukan dimuka umum atau dengan cara lelang. Sesuai Pasal 1238 dan Pasal 1243 KUHPerdata. Dengan tidak adanya peringatan yang diberikan kepada pihak nasabah maka lelang yang dilakukan oleh pihak kreditur dianggap tidak sah atau cacat hukum. Permasalahan dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana Implikasi Hukum Pelaksanaan Lelang Tanpa Pemberitahuan? (2) Faktor-faktor apa saja yang menyebabkan terjadinya Lelang Objek Jaminan Tanpa Adanya Pemberitahuan? (3) Upaya hukum apa yang dapat dilakukan untuk meminimalisir terjadinya Lelang Objek Jaminan Tanpa Adanya Pemberitahuan?. Penelitian ini menggunakan metode penelitian normatif. Dalam ketentuan Pasal 2 Peraturan Menteri Keuangan Nomor 27/PMK.06/2016 tentang Petunjuk Pelaksana Lelang yang menyatakan setiap pelaksanaan lelang harus dilakukan oleh dan/atau dihadapan Pejabat Lelang. Setiap kreditur yang ingin melakukan proses eksekusi lelang pada dasarnya harus memenuhi syarat yang telah ditentukan dalam pelaksanaan proses lelang yaitu dengan adanya pemberitahuan atau peringatan terhadap debitur.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | Pembimbing: Dr. Gunawan Djajaputra, S.H., S.S., M.H. |
| Uncontrolled Keywords: | Lelang, Hukum Perdata. |
| Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Hukum |
| Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
| Depositing User: | FH Perpus |
| Date Deposited: | 04 Jul 2025 07:39 |
| Last Modified: | 04 Jul 2025 07:39 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/47632 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
