Marentek, Edward Edminister (2023) Pengaruh leverage, salaes growth, dan capital intensity terhadap tax avoidance (studi empiris pada perusahaan sektor manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022). Masters thesis, Universitas Tarumanagra.
Preview |
Text
Edward Edminister Marentek 126231080 JA.pdf Download (991kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh leverage, sales growth, dan capital
intensity terhadap tax avoidance. Objek penelitian ini adalah perusahaan manufaktur
yang terdaftar di bursa efek Indonesia pada tahun 2018-2022 sebanyak 182
perusahaan. Penelitian ini menggunakan teknik sampling pursosive dengan kriteria
yang ditetapkan adalah 21 perusahaan dan data yang digunakan adalah data sekunder.
Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regersi berganda yang
diolah menggunakan program Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi
25. Hasil penelitian ini menungjukkan bahwa leverage dan sales growth tidak
berpengaruh terhadap tax avoidance. Sedangkan capital intensity berpengaruh
terhadap tax avoidance.
Kata Kunci: Leverage, Sales Growth, Capital Intensity.
| Item Type: | Thesis (Masters) |
|---|---|
| Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Tesis |
| Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
| Depositing User: | FE Perpus |
| Date Deposited: | 11 Sep 2024 03:41 |
| Last Modified: | 23 Sep 2024 06:12 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/44436 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
