Desinda, Desinda (2018) BOOK-TAX DIFFERENCES DAN PERTUMBUHAN LABA (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2016). Masters thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.
Preview |
Text
Desinda 127142016 JA.pdf.pdf Download (26MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi mengenai pengaruh dari booktax
differences yang diukur dengan beda permanen, Positive Book-tax
Differences/PBTD, dan Negative Book-tax Differences/NBTD terhadap
pertumbuhan laba. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan
manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2016. Pemilihan
sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan
total 48 emiten yang memenuhi kriteria sampel penelitian yang telah ditetapkan.
Teknik analisis data dilakukan menggunakan program SPSS 22 dengan metode
Generalized Linear Model (GLZ). Hasil penelitian menunjukkan bahwa beda
permanen dan NBTD memiliki pengaruh positif signifikan dan negatif signifikan
terhadap pertumbuhan laba. Sedangkan PBTD tidak berpengaruh secara signifikan
terhadap pertumbuhan laba.
Kata Kunci: Book-tax Differences, Beda Permanen, Positive Book-tax
Differences, Negative Book-tax Differences, Pertumbuhan Laba
| Item Type: | Thesis (Masters) |
|---|---|
| Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Tesis Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi |
| Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
| Depositing User: | FE Perpus |
| Date Deposited: | 14 Jun 2022 03:18 |
| Last Modified: | 10 Apr 2023 07:33 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/36063 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
