Satriady, Rizky Perdana (2017) PENGARUH PERTUMBUHAN PERUSAHAAN,FREE CASH FLOW,DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013- 2015. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

[thumbnail of 125130180 Rizky Perdana Satriady Judul+Abstrak.pdf] Text
125130180 Rizky Perdana Satriady Judul+Abstrak.pdf

Download (88kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan perusahaan,
free cash flow, dan kepemilikan institusional terhadap kebijakan hutang pada
perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 20132015.

Penelitian ini menggunakan 87 data dari perusahaan manufaktur yang
terdapat di Bursa Efek Indonesia yang dipilih dengan metode purposive sampling.
Metode statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear
berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial pertumbuhan
perusahaan berpengaruh terhadap kebijakan hutang, sedangkan free cash flow dan
kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap kebijakan hutang. Secara
simultan, pertumbuhan perusahaan, free cash flow, dan kepemilikan institusional
berpengaruh terhadap kebijakan hutang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 13 Apr 2022 02:32
Last Modified: 13 Apr 2022 02:32
URI: https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/34872

Actions (login required)

View Item View Item