OKTAVIANI, INDRI NUR (2019) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BUAHDUA KABUPATEN SUMEDANG BULAN APRIL – MEI TAHUN 2019. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
|
Text
top.pdf Download (412kB) |
|
|
Text
1.pdf Download (231kB) |
|
|
Text
2.pdf Restricted to Repository staff only Download (577kB) |
|
|
Text
3.pdf Restricted to Repository staff only Download (463kB) |
|
|
Text
4.pdf Restricted to Repository staff only Download (106kB) |
|
|
Text
5.pdf Restricted to Repository staff only Download (217kB) |
|
|
Text
6.pdf Download (101kB) |
|
|
Text
dapus.pdf Download (212kB) |
|
|
Text
end.pdf Download (927kB) |
Abstract
Menurut Departemen Kesehatan RI tahun 2008 bahwa angka kejadian kecemasan
pada ibu hamil mencapai 373.000 (DEPKES RI,2008). Objektif: Tujuan
penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara dukungan keluarga dengan
tingkat kecemasan pada ibu hamil. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian
kuantitatif dengan uji analitik metode Cross Sectional. Hasil: Dari hasil penelitian
didapatkan bahwa ibu hamil yang mengalami kecemasan ringan sebanyak 13
orang (31,7%), kecemasan sedang 19 orang (46,3%) dan kecemasan berat 9 orang
(22%). Ibu hamil yang mendapatkan dukungan keluarga baik 21 orang (51,2%),
dukungan keluarga cukup 14 orang (34,1%) dan dukungan keluarga kurang 6
orang (14,6%). Setelah dilakukan uji Chi-Square didapatkan hasil bahwa ibu
hamil yang mengalami kecemasan ringan dengan dukungan keluarga baik
sebanyak 7 orang (33,3%), kecemasan ringan dengan dukungan keluarga cukup 6
orang (42,9%), kecemasan sedang dengan dukungan keluarga baik 7 orang
(33,3%), kecemasan sedang dengan dukungan keluarga cukup 6 oran g (42,9%),
kecemasan sedang dengan dukungan keluarga kurang 6 orang (100%), kecemasan
berat dengan dukungan keluarga baik 7 orang (33,3%), kecemasan berat dengan
dukungan keluarga cukup 2 orang dan nilai (P-Value =0,042 dan PR =2,29)
Kesimpulan: Dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara dukungan
keluarga dengan tingkat kecemasan pada ibu hamil. Diharapkan kepada suami dan
keluarga terdekat untuk senantiasa memberikan dukungan moral dan emosional
untuk membantu menurunkan tingkat kecemasan pada ibu hamil dan menurunkan
angka mortalitas, morbiditas ibu dan janin
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | Tadjudin, Noer Saelan |
| Uncontrolled Keywords: | Kecemasan, dukungan suami dan dukungan keluarga |
| Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Kedokteran |
| Divisions: | Fakultas Kedokteran > Kedokteran |
| Depositing User: | FK Perpus |
| Date Deposited: | 26 Apr 2021 04:13 |
| Last Modified: | 26 Apr 2021 04:13 |
| URI: | https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/15457 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
