WIRARAJA, ATARIT ZULFIKAR (2019) PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BUAH CRANBERRY TERHADAP KADAR MALONDIALDEHYDE (MDA) PADA ORGAN HATI DAN DARAH TIKUS SPRAGUE DAWLEYDENGAN INDUKSI HIPOKSIA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[thumbnail of top.pdf] Text
top.pdf

Download (350kB)
[thumbnail of 1.pdf] Text
1.pdf

Download (185kB)
[thumbnail of 2.pdf] Text
2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (480kB)
[thumbnail of 3.pdf] Text
3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (275kB)
[thumbnail of 4.pdf] Text
4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (862kB)
[thumbnail of 5.pdf] Text
5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)
[thumbnail of 6.pdf] Text
6.pdf

Download (8kB)
[thumbnail of dapus.pdf] Text
dapus.pdf

Download (199kB)
[thumbnail of end.pdf] Text
end.pdf

Download (1MB)

Abstract

Stres oksidatif memiliki peran besar dalam patogenesis penyakit hati kronis, mulai
dari penumpukan trigliserida di hepatosit hingga fibrosis. Stres oksidatif terjadi
karena peningkatan spesies oksigen reaktif (ROS). Hal ini akan menyebabkan
kerusakan pada polyunsaturated fatty acid (PUFA). Malondialdehyde (MDA)
merupakan hasil peroksidasi lipid, dan dapat digunakan sebagai biomarker untuk
mengetahui adanya kerusakan pada tubuh. Buah cranberry dapat menjadi sumber
antioksidan eksogen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efek
pemberian ekstrak cranberry terhadap kadar MDA darah dan hati tikus Sprague
Dawley. Pada pemeriksaan in-vitro yaitu uji fitokimia, uji kapasitas antioksidan
(Blois), Total Phenolic Content (TPC) (Singleton and Rossi), Total Alkaloid
Content (TAC)(Trivedi), uji tokisisitas menggunakan Brine Shrimp Lethality Test
(BSLT), pemeriksaan secara in-vivo yaitu pemeriksaan kadar MDA (Wills. E.D);
tikus dibagi 2 kelompok, uji dan kontrol, dan akan diberi perlakuan normoksia,
hipoksia 1 hari, 7 hari dan 14 hari. Hipoksia (10% O2 dan 90 % N2
) Kelompok uji
akan diberi ekstrak buah cranberry dengan dosis 400 mg/kgbb/hari selama 2
minggu dan kelompok kontrol akan didiamkan selama 2 minggu. Dilakukan
pemeriksaan histopatologi hati tikus Sprague Dawley. Hasil penelitian
menunjukkan ekstrak cranberry memiliki kandungan alkaloid, fenolik,
anthocyanin, betacyanin, glikosida, cardioglikosida, coumarin, flavonoid, quinon,
steroid, terpenoid, tannin. Kapasitas total antioksidan dengan IC 50 yaitu 49,760
µg/mL, dengan TPC 343,444 µg/mL, TAC 66,118 µg/mL. Kadar toksik ekstrak
cranberry = 153,029 µg/mL, sehingga memiliki potensi sebagai antimitotik. Kadar
MDA mengalami peningkatan dari kelompok normoksia hingga hipoksia 14 hari.
Kadar MDA pada kelompok uji lebih rendah dari kelompok kontrol. Pemeriksaan
histopatologi didapatkan nekrosis multifokal pada kelompok kontrol dan unifokal
pada kelompok uji. Dapat disimpulkan bahwa ekstrak cranberry dapat menurunkan
kadar MDA secara tidak langsung dan sebagai antimitotik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Gunawan, Shirly
Uncontrolled Keywords: Cranberry, MDA, Hipoksia, stres oksidatif, Sprague Dawley
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Kedokteran
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran
Depositing User: FK Perpus
Date Deposited: 26 Apr 2021 02:36
Last Modified: 26 Apr 2021 02:36
URI: https://repotest.untar.ac.id/id/eprint/15431

Actions (login required)

View Item View Item